PENGARUH LOVE OF MONEY, SISTEM PERPAJAKAN DAN KEADILAN PAJAK TERHADAP PERSEPSI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI MENGENAI PENGGELAPAN PAJAK (TAX EVASION) (Studi Kasus Pada KPP Pratama Tegal)

Erlin Noviriyani, Noviriyani (2020) PENGARUH LOVE OF MONEY, SISTEM PERPAJAKAN DAN KEADILAN PAJAK TERHADAP PERSEPSI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI MENGENAI PENGGELAPAN PAJAK (TAX EVASION) (Studi Kasus Pada KPP Pratama Tegal). Skripsi thesis, Universitas Pancasakti Tegal.

[img] Text
SKRIPSI_Erlin Noviriyani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh love of money, sistem perpajakan dan keadilan pajak terhadap persepsi wajib pajak orang pribadi mengenai penggelapan pajak (tax evasion) studi kasus pada KPP Prtama Tegal. Populasi dalam penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi yang terdaftar pada KPP Pratama Tegal tahun 2014-2018. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Data penelitian bersumber dari kuesioner yang dibagikan kepada responden. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda, sedangkan pengolahan data menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa love of money berpengaruh terhadap persepsi wajib orang pribadi mengenai penggelapan pajak (tax evasion). Sistem perpajakan berpengaruh terhadap persepsi wajib pajak orang pribadi mengenai penggelapan pajak (tax evasion). Keadilan pajak berpengaruh terhadap persepsi wajib pajak orang pribadi mengenai penggelapan pajak (tax evasion). Kata kunci: love of money, sistem perpajakan, keadilan pajak, dan penggelapan pajak (tax evasion).

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Erlin Noviriyani Erlin Noviriyani
Date Deposited: 24 Aug 2020 01:02
Last Modified: 10 Jan 2023 03:19
URI: http://repository.upstegal.ac.id/id/eprint/1999

Actions (login required)

View Item View Item