PENGARUH SOSIAL, PRIBADI DAN PSIKOLOGI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN GAS LPG 5,5 KG PADA PENGGUNA GAS LPG DI KECAMATAN KRAMAT KABUPATEN TEGAL

ZULFAN, ADE (2020) PENGARUH SOSIAL, PRIBADI DAN PSIKOLOGI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN GAS LPG 5,5 KG PADA PENGGUNA GAS LPG DI KECAMATAN KRAMAT KABUPATEN TEGAL. Skripsi thesis, Universitas Pancasakti Tegal.

[img] Text
SKRIPSI_ADE ZULFAN_411650002.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Ade Zulfan, 2021. Pengaruh Sosial, Pribadi Dan Psikologi Terhadap Keputusan Pembelian Gas LPG 5,5 Kg Pada Pengguna Gas LPG Di Kecamatan Kramat Kabupaten Tegal. Tujuan penelitian ini adalah: 1). Untuk mengetahui pengaruh sosial terhadap keputusan pembelian. 2). Untuk mengetahui pengaruh pribadi terhadap keputusan pembelian. 3). Untuk mengetahui pengaruh psikologi terhadap keputusan pembelian. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian adalah kuesioner dan dokumentasi. Sedangkan metode analisis data yang digunakan adalah uji asumsi klasik, analisis regresi berganda, uji t, uji kesesuaian model, dan analisis koefisien determinasi. Kesimpulan penelitian ini adalah 1) terdapat pengaruh sosial terhadap keputusan pembelian gas LPG 5,5 Kg pada pengguna gas LPG di kecamatan Kramat Kabupaten Tegal. 2) terdapat pengaruh pribadi terhadap keputusan pembelian gas LPG 5,5 Kg pada pengguna gas LPG di kecamatan Kramat Kabupaten Tegal. 3). terdapat pengaruh psikologi terhadap keputusan pembelian gas LPG 5,5 Kg pada pengguna gas LPG di kecamatan Kramat Kabupaten Tegal. 4) terdapat pengaruh sosial, pribadi dan psikologi secara simultan terhadap keputusan pembelian gas LPG 5,5 Kg pada pengguna gas LPG di kecamatan Kramat Kabupaten Tegal Kata Kunci : Sosial, Pribadi, Psikologi, Keputusan Pembelian =============================================================================================== ABSTRACT Ade Zulfan, 2021. Sosial, Personal and Psychological Influences on the Decision to Purchase 5.5 Kg LPG Gas for LPG Gas Users in Kramat District, Tegal Regency. The objectives of this study are: 1). To determine the sosial influence on purchasing decisions. 2). To find out personal influence on purchasing decisions. 3). To find out the psychological influence on purchasing decisions. The research method used in this research is quantitative method. The data collection techniques used in the study were questionnaires and documentation. While the data analysis method used is the classical assumption test, multiple regression analysis, t test, model suitability test, and analysis of the coefficient of determination. The conclusions of this study are 1) there is a social influence on the decision to buy LPG 5.5 Kg of LPG gas users in Kramat sub-district, Tegal Regency. 2) there is a personal influence on the decision to buy LPG 5.5 Kg of LPG gas users in Kramat sub-district, Tegal Regency. 3). There is a psychological influence on the decision to buy 5.5 Kg of LPG gas on LPG gas users in Kramat sub-district, Tegal Regency. 4) there are simultaneous social, personal and psychological influences on the decision to purchase 5.5 Kg LPG gas for LPG gas users in Kramat sub-district, Tegal Regency. Keywords: Sosial, Personal, Psychology, Purchase Decision

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen Perusahaan
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 21 Feb 2021 11:19
Last Modified: 11 Jan 2023 02:32
URI: http://repository.upstegal.ac.id/id/eprint/3174

Actions (login required)

View Item View Item