DAMPAK KEGIATAN EKSTRAKULIKULER PRAMUKA PADA PENDIDIKAN KARAKTER KEWIRAUSAHAAN SISWA SMA N 1 PAGERBARANG

APRILIA, RISMA (2020) DAMPAK KEGIATAN EKSTRAKULIKULER PRAMUKA PADA PENDIDIKAN KARAKTER KEWIRAUSAHAAN SISWA SMA N 1 PAGERBARANG. Skripsi thesis, Universitas Pancasakti Tegal.

[img] Text
Risma Aprilia - Skripsi 2019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

RISMA APRILIA. 2019.Dampak Kegiatan Ekstrakulikuler Pramuka Pada Pendidikan Karakter Kewirausahaan Siswa SMA N 1 Pagerbarang. Skripsi. Pendidikan Ekonomi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Pancasakti Tegal. Pembimbing I : Dr. Basukiyatno, M.Pd. Pembimbing II: Dra. Dewi Apriyani Fr.,MM Kata Kunci : Kegiatan Ekstrakulikuler pramuka, karakter kewirausahaan Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak kegiatan ekstakulikuler pramuka pada pendidikan karakter kewirausahaan siswa. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Data yang diperoleh melalui wawancara dan studi dokumentasi selanjutnya dianalisis dengan menggunakan pola pikir deduktif

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Admin Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 12 Mar 2020 05:04
Last Modified: 04 Feb 2022 02:17
URI: http://repository.upstegal.ac.id/id/eprint/1391

Actions (login required)

View Item View Item