PENGARUH CURRENT RATIO, NET PROFIT MARGIN, EARNING PER SHARE TERHADAP RETURN SAHAM SYARIAH (Studi Empiris Pada Perusahaan yang Terdaftar di Jakarta Islamic Index Tahun 2016-2018)

Nurjanah, Reni (2019) PENGARUH CURRENT RATIO, NET PROFIT MARGIN, EARNING PER SHARE TERHADAP RETURN SAHAM SYARIAH (Studi Empiris Pada Perusahaan yang Terdaftar di Jakarta Islamic Index Tahun 2016-2018). Skripsi thesis, Universitas Pancasakti Tegal.

[img] Text
RENI NURJANAH_4315500139_FEB.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Reni Nurjanah, Pengaruhcurrent ratio, net profit margin, earning per shareterhadapreturnsahamsyariahpadaperusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic index bursa efek Indonesia tahun 2016-2018. FakultasEkonomidanBisnisUniversitasPancasaktiTegal 2019. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh current ratio, net profit margin, earning per shareterhadapreturnsahamsyariah baik secara simultan maupun parsial. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic index Bursa Efek Indonesia selama tahun 2016-2018. Sampel dalam penelitian ini adalah 21 perusahan yang diseleksi dengan criteria tertentu dengan metode purposive sampling. Metode analisis data adalah dengan menggunakan statistic deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi, pengujian hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa current ratio, net profit margin, earning per sharesecara simultan berpengaruh terhadapreturnsahamsyariah dengan nilai signifikansi 0,036. Current ratiosecara parsial tidak berpengaruh terhadap returnsaham syariah dengan nilai signifikansi 0,631. Net profit marginsecara parsial berpengaruh terhadap returnsaham syariah dengan nilai signifikansi 0,047. Earning per sharesecara parsial berpengaruh terhadap returnsaham syariah dengan nilai signifikansi 0,049. Kata kunci: Current Ratio, Net Profit Margin, Earning Per Share, Return Saham Syariah.

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Depositing User: Admin Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 19 Jan 2020 04:00
Last Modified: 07 Feb 2022 02:23
URI: http://repository.upstegal.ac.id/id/eprint/410

Actions (login required)

View Item View Item