ANALISA HASIL 3D PRINTER JENIS RESIN TIPE LCD DENGAN TIGA JENIS RESIN YANG BERBEDA

FIKRI, MUHAMMAD KANZUL (2023) ANALISA HASIL 3D PRINTER JENIS RESIN TIPE LCD DENGAN TIGA JENIS RESIN YANG BERBEDA. Skripsi thesis, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Teknik Mesin.

[img] Text
COVER - BAB 3 SKRIPSI_KANZUL_FIKRI.docx

Download (1MB)
[img] Text
BAB 4 - BAB 5 SKRIPSI_KANZUL_FIKRI.docx
Restricted to Repository staff only

Download (292kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN_KANZUL_FIKRI.docx

Download (1MB)

Abstract

Muhammad Kanzul Fikri, 2023 ” Analisa Hasil 3d Printer Jenis Resin Tipe LCD Dengan Tiga Jenis Resin Yang Berbeda”. Laporan Skripsi Teknik Mesin Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Pancasakti Tegal 2023. Printer 3D adalah proses dimana materi digabung dibawah Kontrol komputer untuk membuat objek tiga dimensi, dengan material yang ditambahkan bersama-sama (seperti molekul cair atau butiran bubuk yang digabungkan bersama). Printer 3D digunakan dalam pembuatan purwarupa. Additive Manufacturing (AM) adalah nama yang tepat untuk menggambarkan teknologi yang membangun objek tiga dimensi dengan menambahkan lapis demi lapis material, baik material itu plastik, logam, beton, atau juga dengan teknologi terbaru adalah jaringan tubuh manusia. Pada pengujian waktu ketiga jenis resin menunjukkan hasil pengujian massa jenis pada spesimen Resin LCD dengan variasi layer thickness 0.050 mm. Pengujian waktu ketiga jenis resin BIO Photopolymer, resin PLA Pro, resin Creality Curubly menunjukan waktu dengan posisi tegak lurus 198 menit, posisi tidur 61 menit, posisi sisi samping 121 menit. pada pembuatan sampel untuk ke tiga jenis resin memiliki waktu proses cetak yang sama. Dalam penggunaan mesin 3D printer dibutuhkan cairan resin bahan dasar untuk membuat objek. Sebelum melakukan proses pencetakan lebih baik pilih variasi layer thickness dan variasi resin karena berpengaruh mulai dari massa jenis, kekasaran dan kedetailan pengaruh hasil pencetakan spesimen. Dalam penelitian variasi resin ini menggunakan bahan dari cairan seperti ketiga jenis resin PLA BIO Photopolymer, resin PLA Pro, resin Creality Curubly tipe LCD. Pada pengujian kekasaran menunjukkan nilai kekasaran paling tinggi yaitu pada variasi resin Creality dengan spesimen posisi berdiri tidur dengan nilai kekasaran 4.564 μm, pada variasi resin PLA Bio photopolymer mengalami penurunan spesimen persegi panjang posisi berdiri tegak dengan nilai kekasaran yaitu pada nilai 1.159 μm. Kata kunci : Pencetakan 3D; resin BIO Photopolymer, resin PLA Pro, resin Creality Tipe LCD (Liquid Cristal Display); Kekasaran Surface Rougness.

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Mesin
Depositing User: admin repository upstegal
Date Deposited: 12 Sep 2023 01:31
Last Modified: 12 Sep 2023 01:31
URI: http://repository.upstegal.ac.id/id/eprint/7395

Actions (login required)

View Item View Item