KEMATANGAN EMOSIONAL ANAK YANG DIASUH OLEH SINGLE FATHER DI DESA KABUNAN KECAMATAN TAMAN KABUPATEN PEMALANG

ROBBI KURNIA SALIM, . (2023) KEMATANGAN EMOSIONAL ANAK YANG DIASUH OLEH SINGLE FATHER DI DESA KABUNAN KECAMATAN TAMAN KABUPATEN PEMALANG. Skripsi thesis, Universitas Pancasakti Tegal.

[img] Text
COVER SAMPAI BAB 3 - Robbi Kurnia Salim.docx
Restricted to Repository staff only

Download (316kB)
[img] Text
BAB 4 SAMPAI BAB 5 - Robbi Kurnia Salim.docx
Restricted to Repository staff only

Download (44kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN - Robbi Kurnia Salim.docx

Download (3MB)

Abstract

SALIM, ROBBI KURNIA 2023. “Kematangan Emosional Anak yang diasuh oleh Single Father di Desa Kabunan Kecamatan Taman Kabupaten Pemalang” Skripsi Bimbingan dan Konseling Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Pancasakti Tegal. Pembimbing I : Hastin Budisiwi, M.Pd Pembimbing II : Sri Adi Nurhayati S.Psi, MM Kata Kunci: Kematangan Emosional, Single Father Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kematangan emosional anak yang diasuh oleh single father di Desa Kabunan Kecamatan Taman Kabupaten Pemalang. Banyak faktor yang memengaruhi bagaimana kematangan emosional anak yang diasuh oleh single father. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif yaitu suatu penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa tulisan dan perilaku yang dapat diamati dari subjek itu sendiri. Penelitian deskriptif bertujuan untuk memberikan penjelasan rinci tentang bagaimana masalah saat ini sedang dipecahkan, peneliti mengambil strategi deskriptif untuk menyelesaikan penelitian ini. Dengan kata lain, informasi yang dikumpulkan berasal dari hal-hal seperti transkrip wawancara, catatan lapangan, catatan pribadi. Hasil menunjukan 2 responden yang berusia 17 dan 18 tahun dan dengan melihat analisis hasil penelitian menunjukkan bahwa kematangan emosi dipengaruhi oleh beberapa faktor, baik internal (faktor dari dalam diri sendiri) maupun faktor eksternal (faktor dari luar diri sendiri). Faktor yang mempengaruhi kematangan emosi yaitu tingkah laku dan lingkungan keluarga.

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Subjects: L Education > LA History of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bimbingan Konseling
Depositing User: Admin Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 04 Jan 2024 02:50
Last Modified: 29 May 2024 07:14
URI: http://repository.upstegal.ac.id/id/eprint/8084

Actions (login required)

View Item View Item