PERAN MEDIA SOSIAL DALAM MENDORONG PEMBICARAAN TERBUKA TENTANG MENTAL ILLNESS DI PLATFORM INSTAGRAM, TIKTOK, TWITTER

Zayyan A. Rakhman, . (2024) PERAN MEDIA SOSIAL DALAM MENDORONG PEMBICARAAN TERBUKA TENTANG MENTAL ILLNESS DI PLATFORM INSTAGRAM, TIKTOK, TWITTER. Skripsi thesis, Universitas Pancasakti Tegal.

[img] Text
SKRIPSI ZAY FINAL [COVER-BAB IV] - Zayyan Rakhman.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
SKRIPSI ZAY FINAL [BAB V-VII] - Zayyan Rakhman.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
SKRIPSI ZAY FINAL [DAPUS-LAMPIR] - Zayyan Rakhman.pdf

Download (375kB)

Abstract

Zayyan Aulia Rakhman, 2221600072. 2023. PERAN MEDIA SOSIAL DALAM MENDORONG PEMBICARAAN TERBUKA TENTANG MENTAL ILLNESS DI PLATFORM INSTAGRAM, TIKTOK, TWITTER. SKRIPSI. Pembimbing I: Ike Desi Florina, M.I. Kom, Pembimbing II: Sarwo Edy, M.I. Kom. Program Studi Ilmu Komunikasi. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Universitas Pancasakti Tegal. Penelitian ini mengkaji dampak media sosial seperti Instagram, TikTok, dan Twitter dalam membuka dialog tentang kesehatan mental, menyoroti bagaimana individu berbagi pengalaman dan mencari dukungan. Analisis terfokus pada pola komunikasi dan jenis dukungan yang diberikan, serta efeknya pada pengguna, terkait dengan isu kesehatan mental. Hasil penelitian menekankan kontribusi Instagram, TikTok, dan Twitter dalam mempromosikan diskusi kesehatan mental. Melalui berbagi cerita pribadi, pengguna mendapat dukungan komunitas yang beragam, dari empati hingga saran konkret. Media sosial meningkatkan kesadaran dan mengurangi stigma terhadap mental illness, walaupun ada risiko efek negatif seperti perbandingan sosial dan informasi salah. Kata Kunci: Media Sosial, Kesehatan Mental, Instagram, TikTok, Twitter, Stigma, Komunitas Online, Edukasi.

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Admin Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 25 Apr 2024 04:16
Last Modified: 29 May 2024 01:51
URI: http://repository.upstegal.ac.id/id/eprint/8855

Actions (login required)

View Item View Item