PENGARUH KOMPENTENSI SUMBER DAYA MANUSIA, SISTEM PENGENDALIAN INTERN, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, DAN KESUKSESAN PENERAPAN SISTEM INFORMASI KEUANGAN TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PADA BANK PERKREDITAN RAKYAT (BPR) KOTA TEGAL

Ega Tiara Mukti, . (2024) PENGARUH KOMPENTENSI SUMBER DAYA MANUSIA, SISTEM PENGENDALIAN INTERN, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, DAN KESUKSESAN PENERAPAN SISTEM INFORMASI KEUANGAN TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PADA BANK PERKREDITAN RAKYAT (BPR) KOTA TEGAL. Skripsi thesis, Universitas Pancasakti Tegal.

[img] Text
COVER BAB1-3 EGA TIARA MUKTI - Ega Tiara Mukti.docx

Download (800kB)
[img] Text
BAB 4-5 EGA TIARA MUKTI - Ega Tiara Mukti.docx

Download (116kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN EGA - Ega Tiara Mukti.docx

Download (335kB)

Abstract

Ega Tiara Mukti 2024, Pengaruh Kompentensi SDM, Sistem Pengendalian Intern,Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Kesuksesan Penerapan Sistem Informasi Keuangan Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pada Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Kota Tegal. Tujuan Penelitian ini adalah : 1) Untuk mengetahui pengaruh Kompetensi SDM terhadap Kualitas Laporan Keuangan pada studi kasus Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Kota Tegal. 2) Untuk mengetahui pengaruh Sistem Pengendalian Intern terhadap Kualitas Laporan keuangan pada studi kasus Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Kota Tegal. 3) Untuk mengetahui pengaruh Pemanfaatan teknologi informasi terhadap Kualitas Laporan Keuangan pada studi kasus Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Kota Tegal. 4) Untuk mengetahui pengaruh Kesuksesan Penerapan Sistem Informasi Keuangan terhadap kualitas Laporan Keuangan pada studi kasus Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Kota Tegal. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Jenis data dan sumber adalah data primer dan data sekunder. Populasi dalam penelitian ini adalah 8 Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Kota Tegal. Pengambilan sampel penelitian ini di lakukan dengan menggunakan sampel jenuh. Metode analisis yang digunakan adalah analisi regresi linier berganda, uji t, uji f dan koefisien determinasi. Hasil dari penelitian ini adalah 1) Kompentensi Sumber Daya Manusia berpengaruh positif dan signifaikan terhadap Kualitas Laporan Keuangan dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. 2) Sistem Pengendalian Intern berpengaruh positif dan signifikan Terhadap Kualitas Laporan Keuangan dengan nilai signifikan 0,026 < 0,05. 3) Pemanfaatan Teknologi Informasi berpengaruh positif dan signifikan Terhadap Kualitas Laporan Keuangan dengan nilai signifikan 0,001 < 0,05. 4) Kesuksesan Penerapan Sistem Informasi Keuangan tidak berpengaruh Terhadap Kualitas Laporan Keuangan dengan nilai signifikan 0,287 > 0,05. Kata Kunci : Kompentensi Sumber Daya Manusia, Sistem Pengendalian Intern, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kesuksesan Penerapan Sistem Informasi Keuangan.

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Admin Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 29 Aug 2024 04:25
Last Modified: 29 Aug 2024 04:25
URI: http://repository.upstegal.ac.id/id/eprint/9153

Actions (login required)

View Item View Item